Kapolsek Gebang Polresta Cirebon Sambang dialogis bersama tokoh pemuda

    Kapolsek Gebang Polresta Cirebon Sambang dialogis bersama tokoh pemuda

    Kab. Cirebon - Kapolsek Gebang Polresta Cirebon IPTU. Wawan Hermawan, S.H Sambang dialogis bersama tokoh pemuda Kec Gebang dalam melaksanakan program Quick Wins Presisi Program 5 Optimalisasi Pemolisian Masyarakat Serta Oprasi Mantap Brata 2024 Patroli Polsek Gebang laksanakan patroli dialogis sambang Tokoh pemuda H. Dade Mustofa, di Desa Kalipasung Kec. Gebang Kab. Cirebon kegiatan di isi dengan menyampaikan pesan dan himbauan Kamtibmas Pemilu Damai tahun 2024 dengan Aman dan Kondusif. Jumat, 08/12 / 2023

    Kapolresta Cirebon KOMBES POL. ARIF BUDIMAN, S.I.K, M.H melalui Kapolsek Gebang IPTU. Wawan Hermawan, S.H menjelaskan kegiatan sambang dialogis di laksanakan guna mencegah terjadinya kejahatan dan bertujuan memberikan rasa aman warga masyarakat dalam melakukan aktivitas pagi hari dan menyampaikan Himbauan pemilu Damai 2024 kepada tokoh pemuda Desa Kalipasung H. Dade Mustofa, untuk bersama menjaga kondusifitas di wilayah Hukum Polsek Gebang Polresta Cirebon.

     Panji

    polrestacirebon kapolrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Pelayanan Kepada Masyarakat Untuk Keamanan...

    Artikel Berikutnya

    Kanit Binmas Polresta Cirebon Sambangi warga...

    Berita terkait

    Laksanakan Patroli dialogis Polsek Gebang Polresta Cirebon di Pangakalan Ojek Playangan
    Cooling System Jelang Pilkada 2024, Kapolsek Arjawinangun Laksanakan Sambang Ke Pengurus Gereja
    Kapolsek Gebang Polresta Cirebon Akp. Wawan Hermawan, S.H Pimpin langsung Patroli malam KRYD Ops razia Knalpot tidak sesuai spesifikasi teknis
    Sinergitas Bhabinkamtibmas dan Babinsa Polsek Klangenan Sambangi Desa Bojong Wetan Kecamatan Jamblang 
    Bhabinkamtibmas Dan Babinsa Cisaat Bersinergi Laksanakan Pengamanan Giat Masyarakat Di Desa Binaannya
    Patroli Presisi Polsek Beber Laksanakan Patroli KKYD Berikan Himbauan Kamtibmas
    Kapolsek Dukupuntang Polresta Cirebon Hadiri Lelang Tanah Kas Desa (Titisara) Ta. 2023 Desa Cisaat
    Kapolsek Arjawinangun Polresta Cirebon Sampaikan Pesan Kamtibmas Jelang Pemilu 2024
    Ciptakan Kondusifitas, Polsek Waled Polresta Cirebon Sambangi Balon Kuwu Berikan Pesan Kamtibmas
    Patroli Polsek Beber  Polresta Cirebon Laksanakan Patroli Stationer Cegah C3
    Personil Polsek Karangsembung  Woro Woro Bangunkan Warga Untuk Makan Sahur
    Polresta Cirebon Ungkap Lima Kasus Tindak Pidana Curat, Pencabulan, hingga Kepemilikan Sajam 
    Polsek Plered dan Forkompimcam Kec. Plered Silaturahmi Kamtibmas Calon Kuwu Ds. Gamel.
    Kapolsek Babakan dan Bhabinkamtibmas turun langsung membantu dalam kegiatan gotong royong pembangunan dan perbaikan jalan di wilayah Desa Babakan Gebang Kecamatan Babakan Kabupaten Cirebon.
    Patroli Polsek Ciwaringin Laksanakan Patroli Dialogis Di Pemukiman Warga Di Desa Babakan

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89
    Gugur dalam Tugas, Jenazah Bripka Anumerta Ronald M. Enok Diterbangkan ke Jayapura dan Dimakamkan di Sentani
    Panglima TNI Dampingi Menhan RI Perkuat Kerja Sama Pertahanan dengan RRT
    Danlanud Sultan Hasanuddin Terima Audiensi Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Sulsel Bahas Kolaborasi Penurunan Stunting

    Tags