Jumat Curhat Polsek Plered Polresta Cirebon Di Laksanakan Dengan Kepala Sekolah SMPN 1 Plered Kecamatan Plered

    Jumat Curhat Polsek Plered Polresta Cirebon Di Laksanakan Dengan Kepala Sekolah SMPN 1 Plered Kecamatan Plered

    KAB. CIREBON -  Personil Polsek Plered Polresta Cirebon Polda Jabar mengadakan pertemuan dengan Kepala Sekolah SMPN 1 Plered/Jumat Curhat di kantar (di Ruang Kepala Sekolah Tepatnya di ruang tamu Kepsek SMPN 1 Plered Kecamatan Plered Kabupaten Cirebon, bertajuk “Jumat Curhat” guna mendengarkan keluhan dan aspirasi Kepala Sekolah dan perwakilan dari Kec. Pak Sekmat dan pak Babinsa Koramil 0620-14/wWeru untuk secara langsung curhatnya tentang situasi di lingkungan SMPN 1 Plered, para guru dan siswa-siswinya tentang kenakan pelajar serta obat2an terlarang / Narkoba.
    Kegiatan tersebuat bertempat di Ruang Kepala Sekolah SMPN 1 Plered Kecamatan Plered Kabupaten Cirebon, Jum'at (29/09/2023).

    Plered,  Jumat Curhat, yang di hadiri oleh Kanit Binmas Polsek Plered Aiptu Sulaiman, Sekmat Plered Bpk Sartono dan bpk kasi keamanan serta Babinsa Trusmi Wetan Sertu Suparno.

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol . Arif Budiman , SIK, MH melalui Kapolsek Plered AKP Uton Suhartono, SH mengatakan, inovasi tersebut bisa betul-betul mengetahui kondisi masyarakat di lapangan. Kemudian, hal itu akan menjadi acuan untuk meningkatkan pelayanan kepolisian.

    Kegiatan ini masih tetap dilaksanakan. Selain mendengarkan aspirasi, Jumat Curhat bisa sekaligus menjembatani pihak kepolisian dalam mengedukasi Pelayanan Publik, ” UJAR AKP. UTON SUHARTONO, SH.

    Di samping itu, menurutnya Jumat Curhat juga sebagai perwujudan situasi kamtibmas di wilayah hukum Polresta Cirebon khususnya di polsek Plered tetap dalam keadaan aman dan kondusif.

    “Semoga kegiatan Jumat Curhat ini dalam menjalin silaturahmi kita sehingga Forkopincam kecamatan Plered tetap solid dalam melaksanakan kordinasi dan bekerja sama tidak perlu ragu dan apabila ada informasi segera sampaikan ke saya langsung.” Tutur Kapolsek.

    kapolrestacirebon polrestacirebon polri cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Kaliwedi Polresta Cirebon Tingkatkan...

    Artikel Berikutnya

    Guna Mencegah Tindak Kriminalitas Di Bank...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Kapolsek Sumber Polresta Cirebon Lakukan Baksos Bersih-Bersih dan Serahkan Bantuan untuk Korban Banjir
    Pasca Banjir, Kapolsek Weru Polresta Cirebon Gelar Bakti Sosial di SDN 1 Setu Wetan
    Polresta Cirebon Laksanakan Monitoring Banjir dan Bakti Sosial Pasca Banjir
    Upacara 17-an, Dandim 1712/Sarmi Minta Prajurit Dukung Program Pemerintah

    Tags